Pelayanan rawat jalan yang kami berikan di tunjang dengan fasilitas yang lengkap, bersih,nyaman yang terdiri dari :
- Poliklinik Anak
- Polilklinik Kebidanan dan Kandungan
- Poliklinik Penyakit Dalam
- Poliklinik Bedah
- Poliklinik Umum
- Poliklinik Gigi
- Pelayanan KB dan Imunisasi
- Pelayanan Khitanan/Sunat & Bedah Minor